Bunda Perlu Tahu, Inilah Cara Pilih Ukuran Sepatu untuk Si Kecil

Bagi para ibu muda yang baru saja memiliki buah hati, pastinya banyak hal yang rasanya ingin dilakukan, termasuk mendandani si kecil dengan perlengkapan fashion keren, bukan? Selain pakaian, sepatu juga jadi salah satu perlengkapan yang wajib dikenakan, khususnya bila membawa si kecil ke luar rumah. Beli sepatu anak bukan sekadar menyesuaikan selera saja, tetapi ada …

Read more

Jangan Sembarangan, Ini Tips Memilih Susu Anak 1 3 Tahun

Susu formula merupakan produk yang penting untuk membantu tumbuh kembang anak selain ASI, terutama untuk anak umur 1 sampai 3 tahun. Anda tidak boleh sembarangan memilih susu anak 1 3 tahun, karena pada umur-umur tersebut nutrisi anak sangat penting untuk dijaga. Nah ada beberapa tips dalam memilih susu formula untuk anak di umur 1 sampai …

Read more

Perhatikan Cara Berikut untuk Melakukan Perawatan Luka Kanker di Rumah dengan Benar

Perhatikan Cara Berikut untuk Melakukan Perawatan Luka Kanker di Rumah dengan Benar   Penyakit kanker memang masih menjadi salah satu momok yang mengerikan bagi semua orang. Karena pada kanker yang sudah memburuk kondisinya, terkadang bisa menyebabkan timbulnya luka luar, seperti pada kanker payudara. Luka luar ini biasanya terbentuk oleh jaringan kanker iti sendiri. Selain karena …

Read more

Berikut Beragam Manfaat Kunyit dan Cara Membuatnya

Kunyit merupakan salah satu rempah yang dapat ditemukan dengan mudah di rumah. Bahan ini pada umumnya bisa digunakan untuk berbagai bumbu masakan sebagai pewarna alami. Selain sebagai pewarna alami untuk makanan, kunyit juga mempunyai manfaat lainnya termasuk untuk kesehatan. Sehingga dengan mengkonsumsi kunyit secara rutin akan memberikan manfaat terbaik untuk menjaga kesehatan Anda. Adapun beberapa manfaat …

Read more

Penting! Inilah Pelembab Wajah Yang Rekomended Untuk Pria

Sama halnya dengan para wanita, kaum adam pun juga perlu pelembab wajah yang mampu merawat kulit agar tidak gampang kusam. Apalagi dengan aktivitas yang cenderung lebih padat dan keras dibanding wanita. Untuk itu, pria juga memerlukan pelembab wajah yang diformulasikan khusus untuk pria agar hasil yang didapatkan maksimal. Produk pelembab wajah untuk pria tentu berbeda …

Read more